Halaman

  • Laboratorium bahasa SMA Negeri Jumapolo Karanganyar
  • Lailla anakku akan lomba DrumBand di UNS Solo
  • Saat sedang mengikuti TOT di Bandungan - Semarang
  • Seseorang yang selalu ada setiap aku membutuhkan, dia adalah istriku

12 Juli 2012

MENGENAL COLOR PALETTE

Software CorelDraw umumnya dipakai di bidang percetakan dengan menggunakan sistem pewarnaan CMYK 32 bit dengan kombinasi tinta Cyan, Magenta, Yellow, Black, keempat warna ini bekerja pada dasar warna putih.

Sedangkan warna berjenis RGB 24 bit biasa dipakai pada layar monitor, televisi, website, dsb, bahan baku warna sistem RBG ini adalah Red, Green, Blue yang bekerja pada dasar hitam (gelap tanpa cahaya)

Color palette dapat dilihat pada Menu bar klik WIndow ==> Color Palette, tana centang berarti palette dalam keadaan ON atau aktif.

 

Untuk memahami cara menggunakan warna, contoh buat object kotak, kemudian arahkan pointer mouse pada colorpalette yang ada di sebelah kanan layar monitor, klik kiri pada Color Palette untuk mengisi warna, klik kanan pada Color palette untuk mengisi warna, mengganti warna atau menghapus warna pada Outline.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar